CURRICULUM

Kurikulum

日本語初級

  • Level Pemula 1
  • Level Pemula 2

Dapat memahami dasar-dasar bahasa Jepang sampai dengan tingkat tertentu.

  • Dapat mengaplikasikan dasar-dasar bahasa Jepang di kehidupan sehari-hari. Dengan kata lain kemampuan bahasa Jepang anda cukup untuk “survive” di Jepang.
  • Dapat memahami dan menggunakan tata bahasa mendasar level N5.

Dapat memahami dasar-dasar bahasa Jepang.

  • Dapat mengekspresikan dan memahami hal-hal dasar yang terkait dengan diri sendiri dan keadaan di sekitar dengan bentuk kalimat dan kosakata dalam lingkup level pemula.

日本語中級

  • Level Pemula Menengah
  • Level Menengah 1
  • Level Menengah 2

Dapat memahami bahasa Jepang yang digunakan secara umum di kehidupan sehari-hari sampai dengan tingkat tertentu.

  • Dapat mengekspresikan dan memahami hal-hal dasar yang terkait dengan diri sendiri dan keadaan di sekitar dengan bentuk kalimat dan kosakata dalam lingkup level pemula.

Selain dapat memahami bahasa Jepang yang digunakan secara umum di kehidupan sehari-hari, siswa juga dapat memahami bahasa Jepang yang digunakan dalam cakupan yang lebih luas sampai dengan tingkat tertentu.

  • Tidak hanya dapat berkomunikasi tentang hal-hal umum yang diperlukan di kehidupan sehari-hari. Akan tetapi siswa juga sedikit banyak dapat mengekspresikan dan memahami perasaan dan intensi di dalamnya.
  • Dapat mengekspresikan dan memahami isi dari sesuatu yang sedikit lebih khusus (teknis) dengan bentuk kalimat dan kosakata dalam lingkup level menengah.
  • Menguasai strategi dasar dalam menangani sebuah tugas tanpa adanya kendala linguistik.

日本語上級

  • Level Menengah Lanjutan
  • Level Lanjutan 1
  • Level Lanjutan 2

Dapat memahami bahasa Jepang yang digunakan dalam cakupan yang luas.

  • Dapat mengekspresikan dan memahami isi dari sesuatu yang khusus (teknis) dengan memanfaatkan pengetahuan kemasyarakatan dan budaya.
  • Dapat menangani keadaan bagaimanapun dengan kemampuan bahasa sendiri.

Contoh Jadwal Pelajaran[Level Pemula]

〈横にスクロールできます〉

9:00〜9:45 Membaca dan Menyimak Komprehensif Membaca dan Menyimak Komprehensif Membaca dan Menyimak Komprehensif Membaca dan Menyimak Komprehensif Membaca dan Menyimak Komprehensif
9:55〜10:40 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Ujian Pengukuran 1
10:50〜11:35 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Frasa Bahasa Jepang 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1
11:45〜12:30 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Frasa Bahasa Jepang 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1
12:30〜12:45 Pertemuan Kelas
13:30〜14:15 Membaca dan Menyimak Komprehensif Membaca dan Menyimak Komprehensif Membaca dan Menyimak Komprehensif Membaca dan Menyimak Komprehensif Ujian Pengukuran 1
14:25〜15:10 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Alfabet Jepang dan Kosakata 1 Ujian Pengukuran 1
15:20〜16:05 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Frasa Bahasa Jepang 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1
16:15〜17:00 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Frasa Bahasa Jepang 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1 Bahasa Jepang Level Pemula 1
17:00〜17:15 Pertemuan Kelas